Robot Bicara Sudah Biasa. Ini Dia Robot Yang Bisa Reproduksi

  • Home
  • Fix-Tory
  • Robot Bicara Sudah Biasa. Ini Dia Robot Yang Bisa Reproduksi

Jika robot bisa berbicara sudah biasa. Tapi awal tahun ini sudah diperkenalkan robot yang bisa hidup dan teridiri dari sel-sel layaknya mahluk hidup. Sel yang ada di dalam robot ini mampu berkembang dan memperbanyak dirinya. Robot yang diberi nama Xenobots ini dibangun menggunakan sebuah supercomputer untuk melakukan berbagai tugas layaknya mahluk hidup dan memiliki sekitar 3.000 sel di dalamnya.

Kebanyakan orang berfikir robot terbuat dari logam atau keramik. Tapi Jos Bongard, selaku ilmuan computer dari University of Vermont, mengatakan kepada CNN bahwa ronot bisa dibuat dari sel mahluk hidup. Lebih tepatnya dari sel katak yang belum dimodifikasi.

Robot ini sudah diperkenalkan pada awal tahun 2021 dan diberi nama Xenobots. Robot ini dibuat untuk bisa mereproduksi atau memperbanyak dirinya sendiri, karena di dalamnya memiliki sel seperti mahluk hidup lainnya.

Untuk membuat Xenobots, para ilmuan menggunakan supercomputer untuk membuat blueprint terlebih dahulu. Mendesain robot dari sel embrio katak dan menginkubasinya sebelum membentuknya dengan berbagai rangkaian elektroda dan komponen lainnya yang sudah didesain berdasarkan blueprint. Jadi pada dasarnya ini seperti membuat Frankenstein seperti di film.

Dalam sekitar 5 hari, Xenobots mampu memiliki sekitar 3.000 sel. Sel di dalamnya dapat berkerja sama untuk mmebuat Xenobots baru. Untuk dapat mewujudkannya, tim menggunakan Artificial Intelligence (AI) untuk mengetes jutaan macam bentuk dan pengaturan berbeda menggunakan supercomputer. Akhirnya mereka menemukan bentuk optimal agar robot ini dapat mereproduksi dirinya sendiri, yaitu dengan bentuk Pac-Man.

Ujung dari penelitian ini adalah para ilmuan berharap Xenobots bisa digunakan untuk pengobatan. Jika berhasil nantinya Xenobots bisa membersihkan berbagai pengotor di lingkungan sekitarnya dan membasmi berbagai kontaminan lainnya.



5 Comments

avatar

PMID 15918774 Review priligy buy

avatar

Low blood levels of vitamin E in particular have been associated with higher numbers of diseased cells in children and with greater frequency of symptoms in adults priligy at walgreens

avatar

priligy 30mg tablets If the company goes bust you are likely to lose your money

avatar

Your article helped me a lot, is there any more related content? Thanks!

avatar

9 percent in women age 35 to 37 6 cytotec rx van den Hoogen, Umberto Gianni, Lohendran Baskaran, Daniele Andreini, Carlo N

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *